Tugas dan Fungsi Kepala Dusun

Advertisemen
Tugas:

  • Membantu pelaksanaan tugas kepala desa dalam wilayah kerjanya
  • Melakukan pembinaan dalam rangka meningkatkan swadaya dan gotong royong masyarakat
  • Melakukan kegiatan penerangan tentang program pemerintah kepada masyarakat
  • Membantu kepala desa dalam pembinaan dan mengkoordinasikan kegiatan rw dan rt diwilayah kerjanya
  • Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala desa
Fungsi:
  • Melakukan koordinasi terhadap jalannya pemerintah desa, pelaksanaan pembangunan dan pembinaan masyarakat diwilayah dusun
  • Melakukan tugas dibidang pembangunan dan pembinaan kemasyarakatan yang menjadi tanggung jawabnya
  • Melakukan usaha dalam rangka meningkatkan partisipasi dan swadaya gotong royong masyarakat dan melakukan pembinaan perekonomian
  • Melakukan kegiatan dalam rangka pembinaan dan pemeliharaan ketrentaman dan ketertiban masyarakat
  • Melakukan fungsi-fungsi lain yang dilimpahkan oleh kepala desa
Advertisemen